POHO| Setiap jenis burung Poksay Hongkong (Poho) memiliki karakter yang berbeda-beda. Ada juga burung gesit dan giras sehingga menimbulkan luka pada area sekitar paruh, bahkan hingga berdarah darah. Berikut cara menjinakan Poho yang giras.
1. Terapi Lapar
Burung poksay termasuk burung kicau yang rakus makan serangga dan buah. Dan manfaat memberikan terapi lapar dalam waktu beberapa jam setiap harinya pada poksay membuat burung ini cepat jinak.
2. Mandi hingga Basah
Cara lain menjinakan burung poksay yaitu dengan memandikan burung poksay sampai basah kuyup.
3. Gantung sangkar posisi rendah
Menempatkan sangkar pada posisi yang rendah. Hal ini dimaksudkan supaya burung poksay lebih mudah beradaptasi, sebab jika burung poksay ditempatkan ditempat yang tinggi dan jauh keramaian maka burung poksay akan tetap ketakutan apabila berada dalam keramaian.[]
Discussion about this post