POHO| Di daerah kelahiran saya, disebut iwak cemplon. Di banyak daerah disebut cere, gathul, cethul.
Ikan ini biasa menghuni sungai kecil bahkan got/selokan krn memiliki tingkat ketahanan tubuh yg kuat melawan kondisi alam sekitarnya..
Tahukah anda? Ikan ini bisa menjadi sumber ef alternatif untuk poho anda (terutama bagi yang sedang membreeding poho)
Setelah diambil dari sungai, tampung pada ember air bersih setidaknya 2 hari.. lalu berikan pada poho anda. Smoga bermanfaat. [istono]
Discussion about this post